Penyerahan Bantuan Propendakin Desa Rebug Tahun 2019
Penyerahan Bantuan Propendakin Desa Rebug Tahun 2019

By ADMIN 31 Des 2019, 21:01:33 WIB Kegiatan
Penyerahan Bantuan Propendakin Desa Rebug Tahun 2019

Kemiri ( 26/12 ) Berlangsung di Balai Desa Rebug telah disalurkan program Propendakin buat Keluarga berbasis BDT untuk anggaran Tahun 2019 . Program ini bertujuan untuk mengurangi angka kemiskinan di masyarakat Purworejo. Dana Dengan jumlah 25. Juta rupiah bisa dibelikan apa saja, baik sarana prasarana maupun hewan peliharaan yg bisa sedikit menopang ekonomi rumah tangga miskin.  Sesuai apbdes tahun 2019 dana alokasi propendakin untuk desa Rebug dialokasikan untuk pembelian alat angkut Artco ke sasaran penerima keluarga BDT. Hadir pada kegiatan tersebut staf Seksi PMD, Kasubag Keuangan , Pemdes Rebug , BPD dan Penerima Sasaran.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment