Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa Kedunglo Tahun 2021
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa Kedunglo Tahun 2021

By ADMIN 29 Des 2021, 14:00:36 WIB Pemerintahan
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa Kedunglo Tahun 2021

Kemirii (27/12/2021) 

Pelantikan dan Pengambilan sumpah Perangkat Desa Baru Kedunglo Kecamatan Kemiri . Perangkat Desa tersebut adalah Sekretaris Desa Bapak Ngaiman dan Kaur Pemerintahan Bapak Kintan Apriyanto. Kegiatan Pelantikan dan pengambilan sumpah dilakukan oleh Kepala desa , yang disaksikan oleh Bapak Camat Kemiri dan forkompimcam , BPD , perangkat desa , tokoh masyarakat . Kegaitan dilaksanakan di Balai Desa Kedunglo, hari senin tanggal 27 Desember 2021 . 




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment