
- Musdes RPJMDES desa Karangluas
- Sosialisasi Tingkat Desa DAK Fisik Infrastruktur Bidang Sanitasi tahun 2025 Desa Girimulyo
- Musyawarah terkait Sewa Menyewa Tanah Kas Desa untuk Kios periode tahun 2024 dan tahun 2025
- Haul Tuan Guru Loning (KHRM. Manshur Muchyidin Ar Rofii) ke-171
- Verifikasi Lapangan Hybrid Evaluasi KLA 2025
- Forum Perangkat Daerah dalam Rangka Penyusunan Rencana Strategis Perangkat Daerah
- Intensifikasi PBB tahun 2025 Desa Kedunglo
- Konsultasi Terkait Akun SIPD dan P3DN
- MKP (Merpati Kolong Purworejo) Meriahkan Lomba Nasional Merpati Kolong
- Intensifikasi PBB tahun 2025 Desa Waled
Pelantikan Sekretaris Desa Bedono Pegeron Tahun 2020
Pelantikan Sekretaris Desa Bedono Pegeron Tahun 2020
Berita Terkait
- Sosialisasi TMMD (Tentara Manunggal Membangun Desa) Desa Loning Tahun 2020 0
- Konferensi Kepala Desa Bulan Maret 2020 0
- Acara Sengkuyung TMMD Tahun 2020 0
- Peringatan Isro Miroj Desa Wanurojo Tahun 20200
- Kegiatan Parade Budaya yang diikuti Oleh Kecamatan Kemiri dan Semua OPD di Kabupaten Purworejo Tahun 2020 1
- Kerja Bakti Kebersihan Lingkungan Dalam Rangka Hari Peduli Sampah Nasional Kecamatan Kemiri 0
- Pembinaan Administrasi Desa Gesikan Tahun 2020 0
- Sosisalisasi Produk - Produk Hukum Pusat Bagian Hukum Setda Kab Purworejo Tahun 2020 0
- Pembinaan Administrasi Desa PaitanTahun 2020 0
- Pembinaan Administrasi Desa KrokulonTahun 2020 0
Berita Populer
- Sambutan Camat Kemiri pada pemakaman Kepala Desa Kedung Pomahan Kulon
- Serah Terima Jabatan Kepala Desa dari Pejabat Kepala Desa Lama kepada Pejabat Kepala Desa Baru Tahun 2019
- Selamatan Ruwatan dan Ziarah Desa Loning
- Jalan Sehat Menuju Curug Silumut Desa Loning Tahun 2019 Kecamatan Kemiri
- Monitoring Ke Wisata Watu Belah Purbayan pada pasca Libur Lebaran 2019
- Pisah sambut Sekretaris Camat Kemiri Oleh PPDI Kecamatan Kemiri
- BIMTEK PENGELOLAAN KEUANGAN PPS
- Persiapan Lomba Toga Taga Kecamatan Kemiri mewakili Kabupaten Purworejo Tahun 2020
- Akhirusanah dan Pelepasan Kelas VI MI GUPPI AT TAQWA Desa Waled Tahun 2019
- Pembinaan PKK Desa Rejosari Oleh PKK Kecamatan Kemiri

Kemiri (9/3)
Bertempat di Balai Desa Bedono Pageron, Kepala Desa Bedono Pageron Kecamatan Kemiri telah mengambil sumpah dan melantik Sekretaris Desa. Jabatan Sekretaris Desa yang kosong semenjak Sekretaris Desa sebelumnya purna tugas, telah dilakukan proses pengisiannya oleh Kepala Desa sejak tanggal 6 Pebruari 2020 dengan diawali kegiatan Musyawarah Desa menyepakati dan menetapkan Tim Pelaksana. Serangkaian proses penjaringan (pendaftaran Bakal Calon) dan penyaringan (administrasi pendaftaran) yang dilakukan oleh Tim Pelaksana berhasil menetapkan 4 (empat) Orang Calon yang berhak mengikuti penyaringan (seleksi). Pengambilan Sumpah dan Pelantikan tersebut merupakan hasil seleksi terhadap keempat Calon yang dilaksanakan pada tanggal 24 Pebruari 2020 oleh Tim Seleksi dan setelah melalui tahapan Rekomendasi Camat.
Sekretaris Camat Kemiri, Jumanto, S.Sos., M.AP mewakili Camat Kemiri dan sekaligus bertindak sebagai Tim Pengawas dan Fasilitasi Pengangkatan Perangkat Desa Tingkat Kecamatan Kemiri, hadir sebagai undangan bersama dengan unsur Anggota Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan. Forum juga dihadiri oleh unsur Badan Permusyawaratan Desa, Persatuan Perangkat Desa Indonesia Kecamatan Kemiri, Lembaga Kemasyarakatan Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama serta Lembaga lainnya yang ada di Desa Bedono Pageron.
Dalam sambutannya, Sekretaris Camat Kemiri memberikan Apresisasi kepada Pemerintah Desa, jajaran Tim Pelaksana serta Tim Seleksi, Badan Permusyawaratan Desa dan Lembaga serta Tokoh yang telah bersinergi melaksanakan dan/ atau mendukung, baik secara langsung maupun tidak langsung pada seluruh tahapan pengisian Jabatan Sekretaris Desa. Disampaikan selamat kepada Saudari Sri Utami, S.Pd, yang telah dilantik menjadi Sekretaris Desa dengan harapan kehadiran Sekretaris Desa ini dapat lebih memperkuat jalannya roda Pemerintahan di Desa Bedono Pageron khususnya dan dapat memotivasi Perangkat Desa yang lain, karena Sektretaris Desa memilki fungsi Koordinator terhadap para Kepala Urusan khususnya. Disamping itu, disampaikan juga, dengan implementasi Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019, dimana penghasilan tetap Perangkat Desa disetarakan dengan Gaji ASN Golongan/ ruang II/a, dibarengi dengan komitmen/ konsekwensi yang lebih, kinerja meningkat, tidak sebaliknya, karena masyarakat 'lebih cerdas dan jeli' mengawasi kita semua, walaupun sebenarnya beban kerja juga telah meningkat sebelumnya. Galang dan bangun peran masing-masing Jabatan supaya dapat menjalankan tugas pokok dan fungsinya masing-masing dengan tidak meninggalkan rasa kebersamaan (adanya tim work), demi capaian kinerja yang tepat waktu dan berkwalitas.