
- Monitoring DD Tahap I Desa Kemiri Kidul Kecamatan Kemiri
- Monitoring DD Tahap I Desa Kroyolor Kecamatan Kemiri
- Monitoring DD Tahap I Desa Sidodadi Kecamatan Kemiri
- Pembukaan Pelatihan Satuan Linmas Desa Loning Kecamatan Kemiri
- Monev DD I tahun 2025 di Desa Sutoragan
- Neterbitan NIB dan Pembuatan NPWP Koperasi Desa Merah Putih se-Kecamatan Kemiri
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa Kedung Pomahan Kulon Kecamatan Kemiri
- Senam Bersama dalam rangka Hari Anak Nasional Tahun 2025
- Monev Dana Desa 2025 di Desa Paitan: Bukti Keterbukaan Pengelolaan Dana
- Monev DD I Tahun 2025 Desa Rowobayem Kecamatan Kemiri
Technical Meeting Turnamen Sepak Bola Kecamatan Kemiri dalam rangka HUT RI ke 79
Technical Meeting Turnamen Sepak Bola Kecamatan Kemiri dalam rangka HUT RI ke 79
Berita Terkait
- Cek Lokasi Persiapan TMMD Wonosuko 20240
- Cluster Penyusunan Perubahan APBDes Tahun 20240
- Pengukuhan dan Penyerahan SK Bupati Purworejo tentang Perpanjangan Masa Keanggotaan BPD se-Kec Kemiri tahun 20240
- Rembug Stunting Desa Rowobayem Tahun 20240
- Sosialisasi Sertifikat Elektronik 20240
- Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Purworejo dalam rangka Penyampaian Raperda tentang Perubahan APBD Kabupaten Purworejo Tahun 20240
- Konsultasi Publik dalam rangka Penyusunan Perubahan Anggaran dan Pendapatan Belanja Desa Karangluas0
- Rakor Evaluasi Arsip Tahun 20240
- Rakor Pim Triwulan II Tahun 20240
- Monitor Program Bankeu Kabupaten di Desa Winong Tahun 20240
Berita Populer
- Sambutan Camat Kemiri pada pemakaman Kepala Desa Kedung Pomahan Kulon
- Serah Terima Jabatan Kepala Desa dari Pejabat Kepala Desa Lama kepada Pejabat Kepala Desa Baru Tahun 2019
- Selamatan Ruwatan dan Ziarah Desa Loning
- Monitoring Ke Wisata Watu Belah Purbayan pada pasca Libur Lebaran 2019
- Jalan Sehat Menuju Curug Silumut Desa Loning Tahun 2019 Kecamatan Kemiri
- Pisah sambut Sekretaris Camat Kemiri Oleh PPDI Kecamatan Kemiri
- BIMTEK PENGELOLAAN KEUANGAN PPS
- Persiapan Lomba Toga Taga Kecamatan Kemiri mewakili Kabupaten Purworejo Tahun 2020
- Akhirusanah dan Pelepasan Kelas VI MI GUPPI AT TAQWA Desa Waled Tahun 2019
- Pembinaan PKK Desa Rejosari Oleh PKK Kecamatan Kemiri

Keterangan Gambar : Technical Meeting Turnamen Sepak Bola Kecamatan Kemiri dalam rangka HUT RI ke 79
Jum'at (19/7) Berlokasi di Pendopo Kecamatan Kemiri, Panitia HUT RI ke-79 Kecamatan Kemiri menyelenggarakan Technical Meeting Turnamen Sepak Bola Kecamatan Kemiri dalam rangka HUT RI ke 79 yang dihadiri oleh Panitia HUT RI ke-79 Kecamatan Kemiri dan Peserta Sepak Bola. Kegiatan yang dimulai pukul 14.00 WIB ini bertujuan untuk memberikan pengarahan kepada Pesera tentang tata cara dan sistem perlombaan sepak bola yang akan digelar. Ibu Wara Tjandraningsih,S.Sos.,M.AP selaku Ketua Panitia HUT RI ke-79 Kecamatan Kemiri hadir bersama rombongan dan memberikan sambutan dengan mengucapkan terima kasih atas kesediaan hadirnya para peserta lomba. Beliau berharap perlombaan dapat diselenggarakan tanpa ada kendala apapun dan sepenuhnya dipasrahkan kepada panitia yang membidangi Sepak Bola.
Dalam kegiatan ini, Bapak Sudrajat Robikintoro menjelaskan tentang sistem yang akan digunakan dan dilanjutkan dengan pembagian nomor undian yang akan menentukan posisi peserta dalam bagan pertandingan sepak bola nantinya. Terdapat pengecualian pada 2 desa yaitu Desa Kerep dan Desa Rejowinangun yang mana kedua desa tersebut mendapatkan bagian bye karena sebagai bentuk apresiasi dari prestasi yang didapatkan dari keikutsertaan dalam pertandingan sepak bola pada tahun lalu. Beliau menambahkan bahwa nantinya akan ada perebutan juara 1 sampai 4, namun hanya juara 1 sampai 3 yang akan mendapatkan hadiah berupa uang tunai, piala dan sertifikat yang disediakan oleh panitia.