
- Peletakan Batu Pertama oleh Camat Kemiri Pembangunan Masjid Nurul Huda Desa Kemirilor
- Pelaksanaan Seleksi Pengangkatan Perangkat Desa Kroyolor
- Sosialisasi dan Pembentukan Tim Pelaksana Pengangkatan Perangkat Desa Kasi Kesejahteraan Desa Rejowinangun
- Cek Lokasi Pasca Longsor Desa Dilem oleh Plt Bupati Purworejo
- Upacara Korpri
- Cek Lokasi Pasca Longsor Desa Dilem
- Sosialisasi Pengangkatan Perangkat Desa Wonosari
- PENERTIBAN APK
- Desk ASet Desa Kloter 2
- Desk Aset Desa
PELANTIKAN PKD SE KECAMATAN KEMIRI
PELANTIKAN PKD SE KECAMATAN KEMIRI
Berita Terkait
- SOSIALISASI DD DAN ADD0
- MONITORING DD III TAHUN 2022 DESA PAITAN0
- MONITORING DD III TAHUN 2022 DESA KEDUNG POMAHAN KULON0
- MERTI DESA SIDODADI0
- BIMTEK PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 20240
- PERINGATAN ISRA MIRAJ NABI MUHAMMAD SAW DESA WALED0
- PERINGATAN ISRA MIRAJ NABI MUHAMMAD SAW DESA KALIMENENG0
- PERINGATAN ISRA MIRAJ NABI MUHAMMAD SAW DESA KAPITERAN0
- BUPATI MANTU0
- MONITORING DD III TAHUN 2022 DESA KALIMENENG0
Berita Populer
- Serah Terima Jabatan Kepala Desa dari Pejabat Kepala Desa Lama kepada Pejabat Kepala Desa Baru Tahun 2019
- Sambutan Camat Kemiri pada pemakaman Kepala Desa Kedung Pomahan Kulon
- Selamatan Ruwatan dan Ziarah Desa Loning
- Jalan Sehat Menuju Curug Silumut Desa Loning Tahun 2019 Kecamatan Kemiri
- Monitoring Ke Wisata Watu Belah Purbayan pada pasca Libur Lebaran 2019
- Pisah sambut Sekretaris Camat Kemiri Oleh PPDI Kecamatan Kemiri
- Persiapan Lomba Toga Taga Kecamatan Kemiri mewakili Kabupaten Purworejo Tahun 2020
- Akhirusanah dan Pelepasan Kelas VI MI GUPPI AT TAQWA Desa Waled Tahun 2019
- BIMTEK PENGELOLAAN KEUANGAN PPS
- Pembinaan PKK Desa Rejosari Oleh PKK Kecamatan Kemiri

Keterangan Gambar : pelantikan PKD se-Kecamatan Kemiri
Senin (06/02) Panwaslu Kecamatan Kemiri menyelenggarakan Pelantikan Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) di Gedung Serbaguna Desa Kemirilor yang dihadiri oleh Panwaslu Kecamatan Kemiri, PKD, dan Muspika. Dari Kecamatan Kemiri hadir secara pribadi Bp. TAUFIK BAGUS SETYOKO,S.IP.,M.Ec.Dev. selaku Camat Kemiri memberikan sambutan, dan ucapan selamat kepada PKD terlantik. Camat Kemiri juga menyampaikan terkait tugas dan tanggungjawab yang nantinya akan diemban oleh PKD se-Kecamatan Kemiri agar dilaksanakan dengan penuh tanggungjawab dalam Pemilu Serentak Tahun 2024. Manajemen waktu menjadi hal yang penting mengingat waktu yang masih panjang dan perlu persiapan yang benar-benar matang untuk Pemilu Serentak tahun 2024 tersebut. Koordinasi dengan instansi terkait juga menjadi hal yang penting karena hal tersebut mempengaruhi hasil kerja rekan-rekan PKD.